Kumpulan Lirik Lagu Indonesia Terbaru dan Populer

Jumat, 27 Juli 2012

Lirik Lagu Geisha - Tuhanku

Lirik Lagu Geisha - Tuhanku


Tuhanku maafkan sikapku yang telah lalai 
Dan selalu tinggalkan perintah-Mu
Tuhanku khusyukkan doaku, ikhlaskan aku 
Agar hariku tulus di jalan-Mu

Selimuti aku dengan cinta-Mu
Berkahi aku dengan kuasa-Mu setiap waktu

Pasti Dirimu, hanya Dirimu
Yang selalu kuatkan jiwaku, pasti Dirimu

Tuhanku khusyukkan doaku, ikhlaskan aku 
Agar hariku tulus di jalan-Mu

Selimuti aku dengan cinta-Mu
Berkahi aku dengan kuasa-Mu setiap waktu

Pasti Dirimu, hanya Dirimu
Yang selalu kuatkan jiwaku
Pasti Dirimu, hanya Dirimu
Yang selalu lindungi langkahku
Kepada-Mu aku berserah, Tuhanku

Pasti Dirimu, hanya Dirimu
Yang selalu kuatkan jiwaku
Pasti Dirimu, hanya Dirimu
Yang selalu lindungi langkahku
Kepada-Mu aku berserah

Hanya Dirimu, yang selalu kuatkan jiwaku
Pasti Dirimu, hanya Dirimu, Tuhanku, Tuhanku, Tuhanku

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Lirik Lagu Geisha - Tuhanku

  • Lirik Lagu Geisha - Cukup Tak LagiLirik Lagu Geisha - Cukup Tak Lagi ingatkah dulu kamu yang pertama mencium keningku tanpa bertanya mukaku terlihat merah memudar senyap tak berkata seperti bunga ...
  • Lirik Lagu Geisha - Kamu Yang PertamaLirik Lagu Geisha - Kamu Yang Pertama Berawal dari cintaku pertama Diawal ku jumpa Kamu benar membuatku tergila-gila Ke langit jadinya Kau pun kirimkan s'ribu p ...
  • Lirik Lagu Geisha - Pergi SajaLirik Lagu Geisha - Pergi Saja Terima kasih tuk luka yang kau beri Ku tak percaya kau tlah begini Dulu kau menjadi malaikat di hati Sampai hati kau telah begini Berkal ...
  • Lirik Lagu Geisha - Kamu JahatLirik Lagu Geisha - Kamu Jahat Aku pernah jadi malaikatmu Menjaga kamu selalu Dari hari burukmu Dulu akulah penyelamatmu Pelindung dalam jiwamu Selalu ada untukmu Fira ...
  • Lirik Lagu Geisha - Setengah Hatiku TertinggalLirik Lagu Geisha - Setengah Hatiku Tertinggal Menangis dalam hatiku Mengingat dirimu tak seperti dulu Seperti kosong dan sendiri Mencoba pendam beratnya sepi Bila ada ...