Lirik Lagu 7 Icons - Egois
Dia takkan pernah bisa
Mencintaimu seperti diriku
Aku yang selalu mengerti kamu apa adanya
Aku mungkin tak sempurna (aku mungkin tak sempurna)
Seperti kau dapat cari dirinya
Namun aku kan selalu ada untuk dirimu
Tinggalkan saja dia untuk diriku
Aku lebih baik dari dirinya
Tak perlu engkau ragu akan cintaku
Sampai kapanpun (sampai kapanpun)
Tinggalkan saja dia untuk diriku
Aku lebih baik dari dirinya
Aku yang bisa membuatmu bahagia, bukan dia
Maafkan bila ku egois
Waktu demi waktu
Tlah ku coba untuk melupakan cintamu
Namun hanya dirimu
Yang mampu mencuri hatiku
Tinggalkan saja dia untuk diriku (diriku)
Aku lebih baik dari dirinya (dari dirinya)
Tak perlu engkau ragu akan cintaku (cintaku)
Sampai kapanpun (sampai kapanpun) ooh
Tinggalkan saja dia untuk diriku
Aku lebih baik dari dirinya
Aku yang bisa membuatmu bahagia, bukan dia
Maafkan bila ku egois
Maafkanlah (maafkanlah) bila aku egois
Maafkanlah (maafkanlah) bila aku egois
Maafkanlah (maafkanlah) bila aku egois
Maafkanlah (maafkanlah) bila aku egois
Kamis, 09 Agustus 2012
Lirik Lagu 7 Icons - Egois
Diposting oleh
bagus
Tags :
7 Icons
Related : Lirik Lagu 7 Icons - Egois
Lirik Lagu 7 Icons Cinta Cuma Satu 7 Icons Cinta Cuma Satu Lirik Lagu 7 Icons Cinta Cuma Satu telah aku maafkan semua kesalahanmu asal kau mau berjanji tidak mengulangnya lagi telah aku terim ...
Lirik Lagu 7 Icons - PlayboyLirik Lagu 7 Icons - Playboy P-L-A-Y-B-O-Y-B-O-Y P-L-A-Y-B-O-Y-B-O-Y Lihat yang mulus (belok) Lihat yang bening (belok) Ampe yang disebelah gak ditengok Cakep dikit d ...
Lirik Lagu 7 Icons - PHP (Pemberi Harapan Palsu) OST Cinta 7 SusunLirik Lagu 7 Icons - PHP (Pemberi Harapan Palsu) OST Cinta 7 Susun Kamu kamu kamu kamu Mencari cinta sejati Susah seperti jarum di jerami Sebentar datang dan lalu perg ...
Lirik Lagu 7 Icons - Penjaga HatiLirik Lagu 7 Icons - Penjaga Hati Kau berikan satu cinta paling indah di dunia Dan tak pernah ku rasakan sebelumnya Kau mengerti diri ini lebih dari ku sendiri Kau ...
Lirik Lagu 7 Icons - Cinta 7 Susun (OST Cinta 7 Susun)Lirik Lagu 7 Icons - Cinta 7 Susun (OST Cinta 7 Susun) Hey hey si kamu Si pencuri hatiku Sampai kapankah hatimu harus beku Apa yang kurang dari diriku ini Dibandingkan ...