Kumpulan Lirik Lagu Indonesia Terbaru dan Populer

Sabtu, 04 Agustus 2012

Lirik Lagu Ungu feat. Rossa - Ku Pinang Kau Dengan Bismillah

Lirik Lagu Ungu feat. Rossa - Ku Pinang Kau Dengan Bismillah

Tuhan memberikan ku cinta

Untukku persembahkan hanyalah padamu
Dia anugerahkan ku kasih
Hanya untuk berkasih berbagi denganmu

Atas restu Allah ku ingin milikimu
Ku berharap kau menjadi yang terakhir untukku
Restu Allah ku mencintai dirimu
Ku pinang kau dengan Bismillah

Hampa terasa bila ku tanpamu
Hidupku terasa mati jika ku tak bersamamu
Hanya dirimu satu yang aku inginkan
Ku bersumpah sampai mati hanyalah dirimu

Atas restu Allah, ku ingin milikimu
Ku berharap kau menjadi yang terakhir untukku
Atas Restu Allah ku mencintai dirimu
Ku pinang kau dengan Bismillah

Atas restu Allah, ku ingin milikimu
Ku berharap kau menjadi yang terakhir untukku
Restu Allah ku mencintai dirimu
Ku pinang kau dengan Bismillah

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Lirik Lagu Ungu feat. Rossa - Ku Pinang Kau Dengan Bismillah

  • Lirik Lagu Rossa - Aku Bukan UntukmuLirik Lagu Rossa - Aku Bukan Untukmu Dahulu kau mencintaiku Dahulu kau menginginkanku Meskipun tak pernah ada celaku Tak berniat kau meninggalkan aku sekarang kau perg ...
  • Lirik Lagu Ungu - Bila Tiba (OST Sang Kiai)Lirik Lagu Ungu - Bila Tiba (OST Sang Kiai) Saat tiba nafas di ujung hela Mata tinggi tak sanggup bicara Mulut terkunci tanpa suara Bila tiba saat berganti dunia Alam ...
  • Lirik Lagu Hafiz feat.Rossa - SalahkahLirik Lagu Hafiz feat.Rossa - Salahkah Salahkah ku bila Mencintamu sepenuh hati Sedang ku tahu pasti Keluarga tak merestui Biarkan dunia berputar Seiring waktu berjala ...
  • Lirik Lagu Ungu - SayangLirik Lagu Ungu - Sayang Entah harus darimana ku memulai kata-kataku Resah gelisah tak menentu, dari jauh lubuk hatiku Bukan, bukan keinginanku tuk mencoba meninggalkan ...
  • Lirik Lagu Rossa feat. Broery Marantika - Jangan Ada Dusta Di Antara KitaLirik Lagu Rossa feat. Broery Marantika - Jangan Ada Dusta Di Antara Kita       Ketika pertama ku jumpa denganmu Bukankah pernah ku tanyakan ...